Selamat Datang di Windows Blogger

Haloo Dunia!! Apakah hari ini sesuai dengan harapan anda yang telah bekerja keras menyelesaikan tugas-tugas. Jika Anda menginginkan sesuatu yang belum pernah anda miliki, Anda harus bersedia melakukan sesuatu yang belum pernah Anda lakukan. If you want something you’ve never had, you must be willing to do something you’ve never done.

Dalam kehidupan ini kita tidak dapat selalu melakukan hal yang besar. Tetapi kita dapat melakukan banyak hal kecil dengan cinta yang besar. In this life we cannot always do great things. But we can do small things with great love.

Alangkah lebih baiknya kita melakukan hal yang besar sesuai dengan keahlian dan kemampuan dan akan terasa ringan dalam menjalani dan apabila ada kendala lebih baik meminta tolong pada orang yang ahli dan mampu daripada memaksakan dengan tanpa hasil. Bila anda tak mencintai pekerjaan anda, maka cintailah orang-orang yang bekerja di sana. Rasakan kegembiraan dari pertemanan itu. Dan, pekerjaan pun jadi menggembirakan. Bila anda tak bisa mencintai rekan-rekan kerja anda, maka cintailah suasana dan gedung kantor anda. Ini mendorong anda untuk bergairah berangkat kerja dan melakukan tugas-tugas dengan lebih baik lagi. Bila anda juga tidak bisa melakukannya, cintai setiap pengalaman pulang pergi dari dan ketempat kerja anda. Perjalanan yang menyenangkan menjadikan tujuan yang menyenangkan juga. Namun, bila anda tak menemukan kesenangan di sana, maka cintai apapun yang bisa anda cintai dari kerja anda.

Kamis, 20 Desember 2012

Cara Screenshot Samsung Galaxy Chat GT-B5330

Mungkin anda pusing mencari-cari tutorial dari artikel-artikel tentang Cara Screenshot atau Capture dengan handphone Samsung Galaxy Chat (GT-B5330) yang OS-nya sudah versi Android ICS (Ice Cream Sandwich / 4.04). Sangat gampang dan tidak membutuhkan rooting dulu, cuma dengan menekan dan tahan bersamaan kombinasi tombol - POWER+HOME+VOL UP-. Jadi untuk versi GalChat berbeda dengan versi galaxy yang lain yaitu pada volume up (volume naik). Hasilnya bisa lihat sendiri di atas, itu merupakan hasil SS dengan kombinasi tombol seperti yang sudah disebutkan. Pastikan tekan dan tahan tombol secara bersamaan, dan tanda screenshot berhasil adalah dengan keluar suara "kreks" dan ada pemberitahuan "screenshoot telah disimpan di clipboard". Hasilnya disimpan di menu Galeri, gimana mudah bukan?. Yang mengganggu dari hasil SS mungkin tampilan Volume jadi agak terganggu dan tidak puas, saya sendiri belum tahu cara menghilangkan agar volume tidak muncul di layar. Sekian sedikit info dari saya semoga bisa membantu.

Noted: untuk ScreenShoot cukup  tekan bersamaan POWER+HOME tanpa Volume UP/Down!! (Edited)

 
Design Blog by arif muhajirin | Follow Twitter @rief_asr | Add Friend on Facebook